PEMANFAATAN PESTISIDA NABATI PADA TANAMAN PEKARANGAN DI KELURAHAN PETOAHA KECAMATAN NAMBO KOTA KENDARI

Authors

  • Pertiwi Syarni Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Halu Oleo, Kendari
  • Hartatia Nur Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian, Universitas Halu Oleo, Kendari
  • Normal Bivariant Padangaran Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian, Universitas Halu Oleo, Kendari
  • Rahayu Endah Purwanti Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian, Universitas Halu Oleo, Kendari
  • La Ode Arfan Dedu Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian, Universitas Halu Oleo, Kendari
  • Yusriadin Yusriadin Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian, Universitas Halu Oleo, Kendari
  • Andi Awaluddin Jurusan Agroteknologi Fakultas Pertanian, Universitas Halu Oleo, Kendari
  • Minggu Lestari Ningsih Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian, Universitas Halu Oleo, Kendari

Keywords:

Masyarakat, Lahan Pekarangan, Petoaha

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilatarbelakangi oleh salah satu wilayah di Kota Kendari yang masyarakatnya membudidayakan tanaman di pekarangan adalah masyarakat Kelurahan Petoaha Kecamatan Nambo. Masyarakat di wilayah ini memanfaatkan lahan ‘tidur’ di sekitar perumahan mereka. Berdasarkan wawancara dengan warga, selama ini jarang menerapakan penanggulangan hama tanaman pekarangan rumah secara alami, meskipun notabenya hanya di lingkup pekarangan rumah tentunya warga ingin menjadikan hasil yang lebih baik dan sedikit hiburan ketika mengisi waktu kosong serta menjadi tampilan pekarangan rumah menjadi lebih fresh,lebih hijau dan menjadi sebuah kegiatan untuk mengisi waktu luang. Kegiatan pengabdian pada masyarakat ini akan dilaksanakan pelatihan secara intensif dalam pengembangan pestisida nabati di tanaman pekarangan rumah. Kegiatan ini mendukung kualitas tanaman, peningkatan keterampilan warga dan pemerintah khususnya di wilayah Kelurahan Petoaha Kecamatan Nambo untuk menjaga stabilitas alami dan kemurnian alami.Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah Pemanfaatan lahan pekarangan sebagai salah satu sumber pangan bagi masyarakat bukan sesuatu yang baru. Hal ini menjadi tantangan tersendiri untuk menggerakkan kembali budaya memanfaatkan dan mengelola lahan pekarangan bagi seluruh lapisan masyarakat perdesaan maupun perkotaan dengan komoditas yang bermanfaat bagi keluarga. Kegiatan pemanfaatan pestisida nabati pada tanaman pekarangan di Kelurahan Petoaha Kecamata Nambo Kota Kendari terdiri atas 4 (empat) kegiatan utama. Keempat tahapan kegiatan yang dimaksud meliputi (1) koordinasi dengan pemerintah Kelurahan Petoaha Kecamatan Nambo melalui Lurah Petoaha berupa Survei dan sosialisasi kegiatan PKM, (2) Penyuluhan dan Pelatihan Pembuatan Pestisida Nabati serta (3) Focus Group Discusion (FGD) dan Pendampingan

References

Arsyad. A . 2002. Media Pembelajaran. Penerbit PT. Raja Grafindo Persada. Jakarta.

Kamarubayana, L., Natipulu, M., Biantary, M.P., & Astuti. P. (2022). Pembuatan Pestisida Nabati Ramah Lingkungan Berbasis Tumbuhan Pekaranagan. TA‟AWUN, 2 (01), 50-57.

Kusumawati, Dian Eka dan Istiqomah. (2022). Efektivitas Macam Pestisida Nabati dan Pupuk Organik Padat Untuk Mengendalikan Serangan Organisme Penganggui Tanaman Pada Tanaman Padi. Buana Sains, 22 (03).

Mardhiharini, M. 2011. Model Kawasan Rumah Pangan Lestari dan Pengembangannya ke Seluruh Provinsi di Indonesia. Warta Penelitian dan Pengembangan Pertanian 33(6): 3-5

Nosma Firdaus, Arga Aji Pradana, Muhammd Kris Yuan Hidayatullah. Robithotul Umma. Pemanfaatan Lahan Pekarangan dan Pestisida Nabati Sebagai Solusi Pengendalian Hama Tanaman. PERTANIAN: JURNAL PENGABDIANM ASYARAKAT VOL 2 NO 1 APRIL 2021 HAL 49-50 E-ISSN : 2774-8537

Pasetriyani, (2010). Pengendalian Hama Tanaman Sayuran Dengan Cara Murah, Mudah, Efektif Dan Ramah Lingkungan. Jurnal Agribisnis dan Pengembangan Wilayah. (2)1: 34-42.

Sudarman, 2011. Mudah Membuat Pestisida Nabati Ampuh. Agromedia. Jakarta.

Downloads

Published

30-11-2024

How to Cite

Syarni, P., Nur, H., Padangaran, N. B., Purwanti, R. E., Dedu, L. O. A., Yusriadin, Y., Awaluddin, A., & Ningsih, M. L. (2024). PEMANFAATAN PESTISIDA NABATI PADA TANAMAN PEKARANGAN DI KELURAHAN PETOAHA KECAMATAN NAMBO KOTA KENDARI. Jurnal Pengembangan Inovasi Dan Pembangunan Masyarakat, 2(2), 18–24. Retrieved from https://jpipm.uho.ac.id/index.php/journal/article/view/2339